Masuk

Tinjauan Kalender Ekonomi: 29 Mie – 2 Juni

Adam Lienhard
Adam
Lienhard
Tinjauan Kalender Ekonomi: 29 Mie – 2 Juni

Di minggu ini, beberapa rilis ekonomi penting dapat sangat memengaruhi pasar keuangan, terutama dolar AS. Fokus utamanya adalah pada data ketenagakerjaan dan angka inflasi. Berikut berita-berita ekonomi utama dan data-data yang akan dirilis minggu ini:

Rabu

AS mengantisipasi data Keyakinan Konsumen yang akan dirilis dengan perkiraan angka 99,0, lebih rendah dari angka sebelumnya 101,3. Hal ini dapat berdampak negatif pada dolar AS.

Selain itu, PMI Manufaktur Tiongkok diperkirakan memiliki angka uang yang positif pada 51,0, naik dari angka sebelumnya pada 49,0.

Lebih dari itu, hari Rabu akan menandai rilis lowongan pekerjaan JOLT, data pertama yang berhubungan dengan pekerjaan, dengan perkiraan perkiraan kenaikan menjadi 9,77 juta dari data sebelumnya pada 9,590 juta. Rilis ini diperkirakan akan memberikan dampak positif pada dolar.

Kamis

Diperkirakan angka inflasi CPI Zona Euro akan tetap konsisten di sekitar 7,0%.

Selain itu, ekonomi AS akan merilis laporan gaji swasta pada hari yang sama.

Jumat

Laporan non-farm payroll AD diperkirakan akan menunjukkan peningkatan sebesar 180 ribu lapangan kerja, lebih rendah dari peningkatan sebelumnya yang sebesar 253 ribu. Tingkat pengangguran juga diperkirakan meningkat dari 3,4% menjadi 3,5%. Laporan-laporan inu dapat memberikan dalam negatif pasa dolar AS, menyebabkan pelamahan dolar terhadap mata uang lainnya.

Ikuti kami di media sosial (Telegram, Instagram, Facebook) untuk dapatkan kabar terbaru dari Headway dengan cepat.